Di postingan sebelumnya saya telah merekomendasikan Anda untuk memiliki rekening online untuk keperluan bisnis online, atau untuk digunakan saat bertransaksi secara online. Sekarang saya akan memberi solusi dan tips cara membuat rekening online di AlertPay. Silahkan buka tab baru di browse Anda, ketikan alamat www.alertpay.com atau untuk lebih praktisnya klik link di bawah ini: | |
Klik Sign Up Free atau Sign up now pilih salah satu aja
Pilih negara Anda dan tipe akun yang akan di buat, misalkan untuk personal :
Kekurangan dari tipe Personal Starter yaitu tidak adanya program referral.
Klik Next Step
Lalu isi data Informasi Anda seperti contoh berikut ini :
Klik Next Step
Dan masukan informasi akun yang akan Anda gunakan, diantaranya :
- (masukan ulang kata sandi)
- Transaction Pin (PIN Transaksi Anda adalah tambahan keamanan. Anda akan diminta memasukkannya sebelum menyelesaikan transaksi atau menghapus informasi account)
- (masukan ulang Transaction Pin)
- Security Question (pilih pertanyaan - isikan jawaban nya di kolom Answer )
- Third party information ( pilih No )
- Word Verification (masukan kode captcha )
- klik cekbox User Agreement
Tahap selanjutnya masuk ke inbox email Anda,
akan ada email masuk dari AlertPay,
klik link verifikasi yang diberikan oleh AlertPay bentuk link nya kira-kira mirip seperti ini
https://www.alertpay.com/V.aspx?c=XXXXXXXXXXXX
dan akun Anda akan segera aktif. tetapi kartu Anda belim verified
Cara untuk memverifikasi rekening AlertPay bisa dengan memasukan data bank Anda atau data Kartu Kredit Anda. Semoga bermanfaat
Tidak ada komentar:
Posting Komentar